Sup Tahu Tempe
Bahan :- Dada ayam kampung,potong halus
- Tempe, Potong kotak kecil
- Tahu, Potong kotak kecil
- Buncis, iris tipis
- Tomat 1bh, Rebus buang biji.Parut halus
- Wortel, potong kotak kecil
- Bayam merah, iris halus
- Air Kaldu
- Garam,gula sedikit
- Merica sedikit ( 1thn keatas )
- Bawang bombay cincang halus
Cara Membuat : - Rebus Ayam,Wortel dan buncis dalam air kaldu sampai empuk, Tambahkan Tahu dan tempe, masukkan Tomat parut, Aduk.
- Beri garam,gula dan merica.
- Tumis bawang bombay sampai layu dan harum,tambahkan kedalam sop
- Pisahkan Sop yang akan dimakan, panaskan tambahkan bayam. Tunggu airnya mendidih.Angkat dan sajikan.
0 Response to "Sup Tahu Tempe"
Post a Comment