Resep Ayam Panggang Khas SukaBumi

Menu masakan ayam memang tidak ada habisnya untuk dikupas, ada berbagai macam jenis resep masakan yang beredar di negara kita ini, dari berbagai daerah memiliki masakan khasnya masing masing. dengan beragam cara mengolahnya maka ayam merupakan salah satu masakan faforid untuk keluarga, Berikut ini merupakan salah satu karya resep masakan berbahan dasar ayam yang berasal dari sukabumi.8

Bahan- bahan ayam panggang khas suka bumi:
  • 1 ekor ayam buras, potong 4 bagian
  • air jeruk nipis secukupnya
  • 3 lembar daun jeruk purut
  • 1 sendok makan garam
  • 1/2 sendok makan gula pasir
  • 1 sendok makan air asam jawa
  • 1 ruas jari lengkuas, memarkan
kemudian Untuk bumbu ayam panggang yang dihaluskan:
8 butir bawang merah
4 siung bawang putih
2 ruas jari kunyit
1 sendok teh ketumbar

cara Membuat Resep Ayam Panggang Kas Suka bumi

  1. cuci bersih ayam. lumuri air jeruk nipis.
  2. campur jadi satu ayam dengan bumbu halus, daun jeruk purut, lengkuas. garam,. gula pasir dan air asam jawa. masak sampai empuk.
  3. panggang ayam sampai kuning. sajikan dengan sambal dan lalap dalam keadaan panas.

0 Response to "Resep Ayam Panggang Khas SukaBumi"

Post a Comment